Baru 1 Bulan Jabat Plt Bupati Simalungun, Puluhan Tenaga Kebersihan Dipekerjakan Bersihkan Sampah di Kota Touris Parapat

    Baru 1 Bulan Jabat Plt Bupati Simalungun, Puluhan Tenaga Kebersihan Dipekerjakan Bersihkan Sampah di Kota Touris Parapat

    SIMALUNGUN-Baru satu bulan menjabat Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Simalungun. H. Zonny Waldi, Sos, MM berani mengambil keputusan dengan mempekerjakan tenaga outsourcing puluhan orang untuk melakukan pembersihan sampah yang sebelumnya selalu berserakan di Kota Touris Parapat

    "Pemerintah Kabupaten Simalungun telah mempekerjakan tenaga outsourcing puluhan orang untuk melakukan pembersihan sampah yang sebelumnya selalu berserakan di Kota Touris Parapat, ”ujar Plt Bupati Simalungun. H. Zonny Waldi, Sos, MM, Minggu (03/11/2024)

    Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Simalungun. H. Zonny Waldi juga menjelaskan, bahwa ke-20 tenaga outsourcing ini akan bekerja selama dua bulan terhitung sejak 1 November hingga Desember 2024 dan mereka akan selalu menjaga kebersihan Kota Touris Parapat

    "Kebersihan kota Touris Parapat harus kita jaga, mengingat di bulan November ini akan ada perhelatan internasional event aquabike world championship yang akan digelar diperairan Danau Toba kota Touris Parapat, ”kata Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Simalungun. H. Zonny Waldi

    Sementara itu, salah seorang warga kota Touris Parapat Kecamatan Girsang Sipangan Bolon mengucapkan terima kasih kepada Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Simalungun yang telah berani mengambil keputusan yang tepat untuk kebersihan Parapat.

    "Terima kasih sudah memperhatikan Kota Touris Parapat. Semoga Tuhan yang maha kuasa senantiasa selalu memberikan perlindungan dan kesehatan, serta keberkahan kepada Bapak Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Simalungun, "ucap Situmorang sembari mengatakan bahwa mental masyarakat Kecamatan Girsang Sipangan Bolon masih sehat dan tidak pernah rusak

    Ia juga mengatakan, kehadiran sahabat-sahabat kami yang bekerja untuk menjaga kebersihan Parapat sangat membantu masyarakat. Semoga mereka dapat membuat kota kelahiran kami semakin bersih dan sehat, ”ujar Marga Situmorang itu saat berbingcang-bingcang di salah satu warung kopi di pantai bebas. (karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan,...

    Artikel Berikutnya

    Nabila Fahriani Pane, Sosok Mahasiswi USU...

    Berita terkait

    Dibakar Api Cemburu, Istri Bunuh Rivalnya: Jasad Dibuang di Pinggir Jalan Perumahan Citra Land
    Rider Muda Asal Indonesia Curi Perhatian di Dairi Cup Aquabike
    Puluhan Rider Jetski World Championship Dari 30 Negara Guncang Danau Toba Parapat, Simalungun Bersyukur Jadi Tuan Rumah
    Aquabike World Championship Hari Kedua Sukses Digelar di Silalahi, Rider Asal Prancis Berhasil Keluar Sebagai Juara
    Aquabike Jetski World Championship 2024 Berjalan Sukses, Menpora Sampaikan Apresiasi dan Berharap Terus Dikembangkan
    Dibakar Api Cemburu, Istri Bunuh Rivalnya: Jasad Dibuang di Pinggir Jalan Perumahan Citra Land
    Polda Sumut Ungkap Kasus Pembunuhan Tragis di Berastagi: Lima Tersangka Ditangkap, Dua Orang Masih Buron
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Rider Muda Asal Indonesia Curi Perhatian di Dairi Cup Aquabike
    Puluhan Rider Jetski World Championship Dari 30 Negara Guncang Danau Toba Parapat, Simalungun Bersyukur Jadi Tuan Rumah
    Hendak Digunakan Mobil Ambulance Simalungun Tak Bisa Nyala Distarter, Bayi Ditemukan di Kebun Teh Tobasari Meninggal Dunia
    Lokasi Judi dan Narkoba Sekaligus Diduga Jadi Tempat Penampungan Hasil Curian Belum Tersentuh Hukum
    Ujuk Rasa di Kantor Kejaksaan Negeri Siantar, GMKI Siantar-Simalungun Minta Kejari Tuntaskan Kasus Dugaan Korupsi Balei Merah Putih
    Pelaku Pencurian dan Pengancaman di Cafe Anugrah Dibekuk Polsek Percut Sei Tuan
    Pungli SIM di Satpas Polres Asahan Dibiarkan, Dirlantas Bungkam

    Rekomendasi berita

    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu
    Hendri Kampai: Kenapa Lapor Lagi? Emangnya Kantor Pajak Kerja Apa?
    Heboh! Pria Coba Curi Motor di Gang Amanah, Terekam CCTV

    Tags