Pangdam I/BB Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Hopal Toba 2023 dan PAM VVIP Kunker Presiden RI

    Pangdam I/BB Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Hopal Toba 2023 dan PAM VVIP Kunker Presiden RI

    BALIGE - Pangdam I/BB, Mayjen TNI A Daniel Chardin, SE, MSi, memimpin langsung Apel Gelar Pasukan Operasi Hopal Toba 2023 dan PAM VVIP Kunjungan Kerja (Kunker) Presiden RI di wilayah Sumatera Utara, Jumat (17/2/2023).

    Pelaksanaan apel yang digelar di Lapangan Kompi A Yonif 125/Si'mbisa, Balige, Kabupaten Toba ini juga ditinjau langsung Kapoldasu, Irjen Pol Drs RZ Panca Putra Simanjuntak, MSi, bersama Gubsu Edy Rahmayadi diwakili Staf Ahli Bidang Politik, Hukum dan Pemerintahan, Dr Ir Binsar Situmorang, MSi, MAP. 

    Dalam arahannya, Pangdam menegaskan, apel ini bertujuan untuk mematangkan serta mengecek langsung kesiapan personel dan materil yang akan digelar selama pengamanan F1 Powerboat (F1H20) World Championship Danau Toba 24-26 Februari 202, dan kunker Presiden RI di Balige, Kabupaten Toba.

    "Kepada para Satgas dan Subsatgas untuk menyampaikan kepada para anggotanya di lapangan untuk mengetahui tugasnya masing-masing, melaksanakan pengamanan sesuai dengan SOP. Ingat! Tidak ada pengamanan yang biasa, tugas pengamanan adalah tugas operasi, " tegas Pangdam.

    Turut hadir dalam apel, Danrem 023/KS, unsur Forkopimda Kabupaten Toba, dan para PJU dari Kodam I/BB serta Polda Sumut. (*)

    Suhendi

    Suhendi

    Artikel Sebelumnya

    Angkot CV. PO Silindung Laga Kambing dengan...

    Artikel Berikutnya

    Ketua Umum IMI Ajak Para Pemangku Kebijakan...

    Berita terkait

    Nabila Fahriani Pane, Sosok Mahasiswi USU Berkontribusi Kembangkan UMKM di Sumut
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    2 Saksi Sebut Pemilik Usaha Gas Saife Bayu, JPU: Mengapa Perdamaian Dilakukan Nuraini Jika Pemilik Usahanya Saife?
    Baru 1 Bulan Jabat Plt Bupati Simalungun, Puluhan Tenaga Kebersihan Dipekerjakan Bersihkan Sampah di Kota Touris Parapat
    Beredar Kabar Surat Permohonan Bantuan Pengawalan Pengamanan Diduga Tidak Diketahui Kepala Kejatisu, Ini Penjelasannya
    Ketua Salah Satu Tim Pendukung Utama RHS-AZI Ditahan Kepolisian Simalungun. Ini Kasusnya
    Di Balik Rehabilitasi Medan Zoo, Merawat Satwa atau Membangun Masa Depan?
    Istri Calon Bupati Simalungun Nomor Urut 1 Ratnawati Sidabutar Sebut Mental Masyarakat Semua Sudah Rusak
    Nabila Fahriani Pane, Sosok Mahasiswi USU Berkontribusi Kembangkan UMKM di Sumut
    Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Simalungun Sambut Kunjungan Visitasi Komisi Informasi Provinsi Sumatera Utara
    Hendak Digunakan Mobil Ambulance Simalungun Tak Bisa Nyala Distarter, Bayi Ditemukan di Kebun Teh Tobasari Meninggal Dunia
    Lokasi Judi dan Narkoba Sekaligus Diduga Jadi Tempat Penampungan Hasil Curian Belum Tersentuh Hukum
    Ujuk Rasa di Kantor Kejaksaan Negeri Siantar, GMKI Siantar-Simalungun Minta Kejari Tuntaskan Kasus Dugaan Korupsi Balei Merah Putih
    Pelaku Pencurian dan Pengancaman di Cafe Anugrah Dibekuk Polsek Percut Sei Tuan
    Pungli SIM di Satpas Polres Asahan Dibiarkan, Dirlantas Bungkam

    Rekomendasi berita

    Beredar Kabar Surat Permohonan Bantuan Pengawalan Pengamanan Diduga Tidak Diketahui Kepala Kejatisu, Ini Penjelasannya
    Pantauan Liputan Media dalam 1 Bulan Terhadap 18 Anggota Dewan Asal Sumatera Barat atau 'Parle 18'
    Hendri Kampai: Menelusuri Dunia Search Engine Optimization (SEO)
    Tunjukkan Gaya Politik Merangkul, Permintaan Baliho 'ABDI' Abetnego - Edy Bertambah Karena Makin Dicintai Masyarakat
    Diringkus Satnarkoba Polres Simalungun, Dua Pria Ini Pengedar Sabu di Nagori Bandar Tinggi

    Tags