Pasangan Calon Bupati Simalungun Anton Benny Sinaga Silaturahmi ke Uskup Agung Medan

    Pasangan Calon Bupati Simalungun Anton Benny Sinaga Silaturahmi ke Uskup Agung Medan

    SIMALUNGUN-Kunjungan Silaturahmi pasangan Calon Bupati dan wakil Bupati Simalungun Anton Saragih dan Benny Sinaga berkunjung ketempat Uskup Agung Medan Mgr. Kornelius Sipayung O.F.M, Cap dalam kunjungan tersebut untuk silaturahmi.

    Dalam kunjungan silaturahmi tersebut pasangan calon Bupati Simalungun Anton Saragih-Benny Sinaga disambut hangat oleh Uskup Agung Medan pada hari selasa 10 Nopember 2024

    Pertemuan dengan Uskup Agung ini, turut di dampingi DR. JR. Saragih, SH, MM , Mantan Bupati Simalungun 2 (dua) Periode ini, dalam kunjungannya untuk menjalin silaturahmi yang baik 

    Maksut dan tujuan pasangan Calon Bupati Simalungun ini guna meminta doa dan restu supaya dalam kompetisi Calon Bupati Simalungun dan wakil Bupati Simalungun berjalan dengan baik dan sesuai dengan harapan 

    Anton Saragih ketika diwawancarai mengatakan kunjungan kita ketempat Uskup Agung Medan untuk menjalin silaturahmi dan menghidupkan keberagaman agama di kabupaten Simalungun yang kita cintai ini tuturnya 

    "Kunjungan kita meminta doa restu dan menjalin kebersamaan keberagaman agama di kabupaten Simalungun" katanya

    Anton Saragih juga menyampaikan kita minta didoakan karena saya maju Calon Bupati Simalungun periode 2024-2029

    Setelah didoakan oleh Uskup Agung Medan pasangan Anton Saragih-Benny Sinaga telah memiliki keyakinan dan kenyamanan hati tenang kepercayaan diri untuk bertarung maju di Pilkada kabupaten Simalungun

    "Rasa hati percaya diri saya semakin bertambah karena orang-orang hebat sudah ada mendampingi dan mendoakan saya mereka yang beragam agama Katolik" paparnya

    Sementara, Uskup Agung Medan Mgr. Cornelius Sipayung O.F.M, Cap menyampaikan bahwa setiap manusia berhak memiliki keinginan untuk didoakan, terlebih Agama Katolik tidak memandang golongan apapun sesuai dengan isi Pancasila

    "Dalam bahasa Katolik adalah penuh cinta, damai, sejahtera dan persaudaraan guna mewujudkan masa depan yang lebih baik. Termasuk pasangan calon Bupati Simalungun Anton Saragih-Benny Sinaga" ungkapnya

    Baginya, siapapun yang merangkul keberagaman Agama tentunya patut dihargai dan dihormati. Seperti diketahui pasangan Anton-Benny biarpun pasangan ini beragama muslim namun tetap menjalin silahturahmi untuk menciptakan toleransi beragama antar umat manusia.()

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Presiden Jokowi Resmikan 3 Seksi Pada Dua...

    Artikel Berikutnya

    Diresmikan, Dirut BPODT Apresiasi Pembangunan...

    Berita terkait

    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Nabila Fahriani Pane, Sosok Mahasiswi USU Berkontribusi Kembangkan UMKM di Sumut
    Baru 1 Bulan Jabat Plt Bupati Simalungun, Puluhan Tenaga Kebersihan Dipekerjakan Bersihkan Sampah di Kota Touris Parapat
    Beredar Kabar Surat Permohonan Bantuan Pengawalan Pengamanan Diduga Tidak Diketahui Kepala Kejatisu, Ini Penjelasannya
    Kejati Sumut Gerebek Gudang Penimbunan Solar Bersubsidi di Medan, Dua Pemilik Kabur
    Ketua Salah Satu Tim Pendukung Utama RHS-AZI Ditahan Kepolisian Simalungun. Ini Kasusnya
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Di Balik Rehabilitasi Medan Zoo, Merawat Satwa atau Membangun Masa Depan?
    Istri Calon Bupati Simalungun Nomor Urut 1 Ratnawati Sidabutar Sebut Mental Masyarakat Semua Sudah Rusak
    Nabila Fahriani Pane, Sosok Mahasiswi USU Berkontribusi Kembangkan UMKM di Sumut
    Hendak Digunakan Mobil Ambulance Simalungun Tak Bisa Nyala Distarter, Bayi Ditemukan di Kebun Teh Tobasari Meninggal Dunia
    Lokasi Judi dan Narkoba Sekaligus Diduga Jadi Tempat Penampungan Hasil Curian Belum Tersentuh Hukum
    Ujuk Rasa di Kantor Kejaksaan Negeri Siantar, GMKI Siantar-Simalungun Minta Kejari Tuntaskan Kasus Dugaan Korupsi Balei Merah Putih
    Pelaku Pencurian dan Pengancaman di Cafe Anugrah Dibekuk Polsek Percut Sei Tuan
    Pungli SIM di Satpas Polres Asahan Dibiarkan, Dirlantas Bungkam

    Rekomendasi berita

    Beredar Kabar Surat Permohonan Bantuan Pengawalan Pengamanan Diduga Tidak Diketahui Kepala Kejatisu, Ini Penjelasannya
    Pantauan Liputan Media dalam 1 Bulan Terhadap 18 Anggota Dewan Asal Sumatera Barat atau 'Parle 18'
    Hendri Kampai: Menelusuri Dunia Search Engine Optimization (SEO)
    Tunjukkan Gaya Politik Merangkul, Permintaan Baliho 'ABDI' Abetnego - Edy Bertambah Karena Makin Dicintai Masyarakat
    Hendri Kampai: CDN Ajaib, Misi Kilat Informasi dari Pusat ke Pelosok Negeri

    Tags